Terpilih jadi Rektor Unand, Efa Yonnedi Siap Berkolaborasi

Metro- 31-10-2023 15:42
Prosesi pemungutan suara Pemilihan Rektor Unand tingkat MWA di Convention Hall Unand, Selasa (31/10). (Dok : Istimewa)
Prosesi pemungutan suara Pemilihan Rektor Unand tingkat MWA di Convention Hall Unand, Selasa (31/10). (Dok : Istimewa)

.

Diketahui Efa Yonnedi SE MPPM Akt PhD CA CRGP menyelesaikan S-1 di Fakultas Ekonomi tamat 1996. Master, Faculty of Business and Ecomomics tamat 2002 Monash University dan PhD Faculty of Social Sciences tamat 2006 The University of Manchester.

Selain Konsultan Bank Dunia 2019-2013, Dr Efa pernah menjadi Komisaris Independen Bank Nagari 2011-2014, Komisaris Utama Bank Nagari 2014-2018 dan Komisaris Utama Askrida 2018-sekarang.

Dalam kepemimpinan akademik, Efa Yonnedi dipercaya sebagai Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis 2020-2024, Asesor FIBA dan LAMEMBA 2023-sekarang, reviewer LPDP 2013-2021. (ril)

Komentar